Home

Puisi

baak Gunadarma

Gunadarma

Studentsite

2/28/2011

Seluk Beluk Carding

Carding adalah mereka yang melakukan kegiatan transaksi e-commerce dengan kartu kredit orang lain secara ilegal untuk suatu transaksi dan lain sebagainya.

Aktivitas mereka ini lebih dikenal dengan istilah Carding. Para Carder ini Tidak perlu memiliki kartu kredit korban secara fisik, tapi cukup dengan tau nomor kartu & tanggal kadarluasanya.

Untuk memperoleh nomor kartu kredit biasa para carder ini join dengan para Heacker atau Creacker untuk membobol website – website e-commerce maupun website milik Bank atau bahkan mereka sekaligus merangkap sebagai Heacker atau CreackerNya .
Dalam Hal ini yang paling dirugikan adalah pihak pemilik kartu credit (cc), sedangkan pihak tempat para Carder melakukan transaksi e-commerce tidak dirugikan karena uang pemilik kartu kredit tetap masuk ke pihak mereka. Transaksi kecil yang biasa dilakukan para Carder adalah mereka Cuma membeli software premium, video porno, e-book, dan membuat akun yang bersifat premium.

Untuk melakukan Transaksi besar seperti pembelian alat – alat elektronik, bahkan mesin - mesin mobil atau benda – benda berharga lainnya yang harganya bisa mencapai puluhan bahkan ratusan juta, kemungkinan mereka tidak akan bekerja sendiri boleh dibilang ada Mafia – mafia yg bisa meloloskan barang – barang tersebut ketangan mereka, sebab jika bekerja sendiri dijamin akan berakhir di Sel Polisi atau mungkin bahkan ditangkap Agen rahasia atau Interpol.

Pakar IT indonesia Rubby melansir bahwa kegiatan e-commerce yang menggunakan mobile atau internet sangatlah tidak aman dan rentan dari pencurian data, untuk itu agar aman transaksi sebaiknya dilakukan di bank tersebut atau jika dalam keadaan terdesak pastikan transaksi yang kita gunakan melalui mobile atau internet merupakan perangkat milik kita sendiri agar terhindar dari pencurian data (spy ware)


motif :
Para pelaku carding mempunyai motif yang hampir sama dengan cyber stalking, yaitu mendapatkan atau membeli suatu barang tanpa harus membayar barang apa yang mereka beli tapi dengan menggunakan uang orang lain.

Solusi :
Selain rutin mengganti password anda, pastikan anda juga tidak menggunakan perangkat mobile atau perangkat yang bukan milik pribadi anda, karena sangat rentan dengan pencurian data.


semoga bermanfaat : ^^!
sumber : http://en.wikipedia.org/wiki/Carding

Tidak ada komentar: